Page Nav

HIDE

Post/Page

Weather Location

News:

latest

Teluk Kiluan Dolphin Bay, Surganya Lumba-Lumba di Ujung Sumatera

Kali ini ane coba mengenalkan sebbuah temapt tujuan wisata di ujung sumatera, "Teluk Kiluan". Teluk kiluan terletak di Pekon (Desa) Kiluan Negeri, Kecamatan Kelumbayan, Kab Tanggamus, Lampung Selatan, Sumatera Indonesi…


Kali ini ane coba mengenalkan sebbuah temapt tujuan wisata di ujung sumatera, "Teluk Kiluan". Teluk kiluan terletak di Pekon (Desa) Kiluan Negeri, Kecamatan Kelumbayan, Kab Tanggamus, Lampung Selatan, Sumatera Indonesia.

Banyak orang lebih menyebut hanya KILUAN, Kiluan Bay, dll. Lokasinya yang dekat dengan Jakarta memudahkan akses menuju provinsi di ujung Pulau Sumatera tersebut. Teluk Kiluan Lampung terkenal sebagai tempat migrasi lumba-lumba jenis mulut botol. Hampir tiap hari pasti kita jumpai lumba-lumba jenis mulut botol ini berseliweran di sekitar teluk kiluan. Jumlah mereka bergerombol dan lumayan banyak.

Karena pelesir di Teluk Kiluan kaitannya adalah wisata bahari, maka waktu terbaik untuk mengunjungi daerah ini adalah di musim kemarau. Puncaknya di antara bulan Mei sampai bulan Agustus.


Saat itu, langit begitu biru tanpa polusi masih benar-benar alami dan ombak tenang. Saat arus tenang, lumba-lumba akan muncul ke permukaan dan lebih mudah melihat mereka berenang.

Pesona bawah laut Kiluan punya keindahan tersendiri. Banyak ikan berwarna-warni yang ada berenang-renang di lautan. Bintang lautnya juga berwarna-warni.


Laguna yang cantik juga ada disini.

Keindahan Pantai, bukit, hijau pepohonan, dan pegunungan mengancam mata enggan berkedip.


Tidak ada komentar